Solusi Gagal Login @wifi.id (Identifying No Internet Access)

Daftar Isi [Show]
Kalau kalian sering main ke @wifi.id pasti dari kalian pernah mengalami gagal login wifi.id kan?. Biasanya yang terjadi tidak bisa konek, atau jika kalian amati ada pesan identifying No Internet Access. Menjengkelkan banget kalau terjadi kaya gitu, soalnya sudah beli voucher eh gak bisa dipakai. Untungnya sudah ada cara mengatasi gagal login wifi.id.

Solusi Gagal Login @wifi.id0

Sebenarnya cara ini sama dengan artikel terdahulu yaitu Cara Gratis Internetan di Wifi.id Tanpa Membeli Voucer, ya benar trik ini hanya mengandalkan ganti MAC address laptop. Jadi jika kalian memakai trik ini kalau ke @wifi.id tidak akan terjadi gagal login wifi.id

Solusi Gagal Login @wifi.id

1. Pertama download dulu TMAC lalu instal 2. Pastikan kalian koneksikan ke wifi @wifi.id (ya meskipun masih identifying No Internet Access)
Solusi Gagal Login @wifi.id  2
3. Buka aplikasinya dan pertama klik yang ada tulisan Up Operational dan speed bukan nol
Solusi Gagal Login @wifi.id 3
4. Klik Random MAC Address, pilih asal saja.
Solusi Gagal Login @wifi.id 4
5. Selanjutnya klik Change Now!
Solusi Gagal Login @wifi.id 5
6. Nanti ada notifikasi Mac Address was changed successfully dan pada keterangan Changed berganti menjadi Yes dan otomatis wifi terdisconnect. Sekarang koneksikan kembali ke @wifi.id. Saya jamin pasti sekarang konek. Owh ya jika masih belum bisa konek ulangi langkahnya (dari nomor 4)
Solusi Gagal Login @wifi.id 6
7. Jika sudah selesai main wifi.id, saya sarankan buka aplikasinya kembali dan Restore Original agar kembali seperti mac address aslinya
Solusi Gagal Login @wifi.id 7

Silakan dicoba ya. :)
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar